Kebayang kan Oki lumayan punya modal buat menjiplak bodi R6 untuk V-ixion. Hitungannya sih paling murah lebih dari Rp 1 jutaan untuk mendatangkan baju utuh R6 yang masih kategori layak pakai versi 2010. Kalau mau beli yang baru, waduh bisa lebih dari Rp 5 juta tuh yang orisinal R6.
Oki memilih R6 keluaran 2010. Betul karena R6 generasi 2010 sampai tahun ini punya sudut bodi yang ramping dan lancip dibanding tahun sebelumnya.
“Didesain ulang supaya sesuai dengan dimensinya V-ixion. Main pasang aja sih V-ixion jadi kedodoran,” kata Oki, dedengkot FJM, dari Tangerang.
Cara mendesain ulang harus dibikin dulu cetakannya. Ukurannya ya dari bodi asli R6. Setelah jadi per bagian dicocokan dengan per bagian badan V-ixion.
Buat kedok lampu selain disesuaikan dengan tampak depan motor, Oki juga merancang dudukan mika dan sektor penerangan. Ketemu deh sama lampu depan Honda CS-1.
Paling susah menyesuaikan bagian buntut. Kalau mau mengikuti buritan asli R6, ujung bagian rangka V-ixion dipangkas habis.
“Makanya, paling banyak ubahan memang ada di bagian buntut. Jadinya memang agak jauh berbeda dibanding buntut aslinya R6,” yakin Oki.
DATA MODIFIKASI
Ban depan: Dunlop 120/70-17
Ban belakang : Dunlop 160/60-17
Pelek depan : GSX400 3,50 x 17
Pelek belakang: GSX400 4,50 x 17
FJM : (021) 97556526
- BIANG KEROK MESIN JEBOL…!!!
- Kenalan Lagi Yuk Dengan Fuel Injection
- History of Fuel Injection
- YVCI Go to Jamnas
- Kita Dukung Indonesia Di Sea Games 2011!
- Fakta Keunggulan Teknologi Fuel Injection
- Mengubah Vixion Menjadi Yamaha R6
- Dari Anak Jalanan Sampai Ketua Dewan
- Dukung Pulau Komodo jadi "News 7 Wonders"
- Inilah Kronologi Kecelakaan Simoncelli
- Motor Irit Bensin dan Awet Berkat Fuel Injection Menjadikan V-Ixion Sebagai Motor Sport Nomor Satu
- Jambore Regional YVCI se-SULAWESI di MANADO
- Campur Rasa Penuh Makna
- Tampil Impresif, Lorenzo Juara di Mugello
- Warna Putih Vixion Sesuai Trend Dan Terinspirasi R1
- Jangan Asal Ganti Busi Yamaha V-ixion, Perhatikan Resistan-nya
- Upgrade Performa Yamaha V-Ixion, Wuihh....Tembus 150 km/jam!
- Belok Bukan Sembarang Belok
- Jadwal MotoGP 2011
- Tips Berkendara Yang Nyaman & Aman Saat Musim Hujan
- Perisai Itu Diberi Nama SNI
- Safety Riding.. Apaan Sih ?
- Tetap Fit Selama Berkendara
- Perlakuan Inreyen Pada Motor Kesayangan
- Awas Riding Position
- Pentingnya Ukuran Pas
- Tak lama lagi bulan puasa akan datang
- Bikers pun peduli bencana Mentawai Merapi
- Bye Bye Baby, Wujud Cinta Rossi Pada Yamaha
- Yamaha Vixion Raih "BIKE OF THE YEAR 2010
0 komentar:
:)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* : 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))
Posting Komentar