Minggu

Fakta Keunggulan Teknologi Fuel Injection

Fakta Keunggulan Teknologi Fuel InjectionSelain dapat mengatur A/F ratio berdasarkan kebutuhan mesin dan kondisi cuaca, FI juga mengatur A/F berdasarkan kadar emisi yang diwajibkan sehingga emisi lebih baik.

Selain kelebihan diatas, FI juga pintar menyesuaikan temperatur dan tekanan udara yang berubah, karena Injector menyuplai bahan bakar kemesin berdasarkan kebutuhan mesin, sehingga penggunaan bahan bakar dapat lebih effisien.

”Dengan sistem FI maka pada saat akan menghidupkan sepedamotor di pagi hari lebih mudah dan juga waktu pengerjaan service lebih cepat. Jika servis ringan (light service), pada sistem karburator harus dibongkar dan diseting ulang. Sedangkan pada sistem FI merupakan sistem cerdas yang menggunakan sensor sensor. Dimana seting FI hampir jarang dilakukan jika tidak banyak perubahan yang berarti pada sepeda motor yang digunakan, sehingga waktu pengerjaannya lebih cepat,” papar M. Abidin, Manager Teknik Yamaha Indonesia.

Saat ini penggunaan sistem pintar bernama FI itu telah digunakan pada sepeda motor Yamaha V-ixion. Motor keluaran tahun 2007 ini merupakan  tipe motorsport yang memang diciptakan sesuai dengan gaya hidup bikers  indonesia yang menyukai tantangan dan tak puas dengan hasil standar.
Sehingga Yamaha Vixion yang kini memiliki tampilan facelift baru ini, tetap hemat, fashionable dan tentunya berteknologi FI. Go Green Go Spirit of White Yamaha Vixion!
http://www.motodream.net/ 





0 komentar:

Posting Komentar